Senin, 27 Juni 2011

INI DIA KOLEKSI BATIK NUSANTARA

Indonesia memang kreatif. Tak hanya satu macam batik. Puluhan motif batik kita punya. Maka sangat tepat jika UNESCO mengakui batik warisan Indonesia. Monggo di choose mana yang mbok suka....

Kalau kamu punya motif favorit kamu boleh lah kalo mau request..nanti kita comotin gambarnya...











Hayow...keren-keren kan....makanya jaga Batik kita tetap milik kita...
promosikan batik kita supaya tetap ada....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar